Search

Istri Pertama Kiwil Curhat Haru di Ultah Pernikahan ke-19

Liputan6.com, Jakarta Istri pertama Kiwil, Rohimah merayakan anniversary pernikahannya dengan komedian Kiwil. Usia pernikahan keduanya memang sudah memasuki 19 tahun. Suka duka dilewati oleh pasangan ini, badai dan gelombang sudah pernah mereka rasakan berdua. 

Di antara perjalanan itu, wanita yang akrab disapa Emma ini merupakan sosok yang sangat tegar mendampingi Kiwil sejak awal perjalanannya hingga menjadi sosok sukses seperti sekarang. Tidak hanya setia, Emma juga rela dipoligami oleh Kiwil yang menikah lagi dengan Meggy.

Di balik senyumnya, Emma tetaplah manusia biasa yang merasakan sakit dan luka. Dan di hari ulang tahun pernikahannya yang ke-19 bersama Kiwil, Emma curhat dengan kalimat menyentuh.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/showbiz/read/3557017/istri-pertama-kiwil-curhat-haru-di-ultah-pernikahan-ke-19

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Istri Pertama Kiwil Curhat Haru di Ultah Pernikahan ke-19"

Post a Comment

Powered by Blogger.