Sule pun membagikan perannya di akun Instagramnya, Jumat (18/5/2018). Dalam video singkat ia pun mengajak masyarakat untuk sahur.
Melihat wajah Sule, warganet pun tak bisa menahan tawanya. "Hahahahhahahahahahaaa sumpah lucu banhet," ujar akun @riskirisjan.
"Hahahaha kang @ferdinan_sule anak saya sampe sawan liat muka kang Sule," timpal akun @rnyrnyrny.
https://www.liputan6.com/showbiz/read/3530187/sule-sahur-di-lokasi-syuting-gara-gara-rumah-tangga-bermasalahBagikan Berita Ini
0 Response to "Sule Sahur di Lokasi Syuting, Gara-Gara Rumah Tangga Bermasalah?"
Post a Comment